Dalam pembuatan media pembelajaran dibutuhkan sebuah sekenario penggunaan Media Pembelajaran, sehingga media pembelajaran tersebut mempunyai struktur urutan yang bisa digunakan oleh semua orang. adapun susunan sekenario kegiatan hampir mempunyai kesamaan dengan struktur dalam penyusunan RPP. Dalam penggunaan media pembelajaran ini selalu melekat dengan RPP. Berikut ini kami berikan beberapa contoh Sekenario Disain Media Pembelajaran.
1. Disain Media Sejarah " SIAPA AKU" Manusia Prasejarah
2. Disain Media Sejarah " Kelompok Berpasangan " Kehidupan musia Prasejarah
3. Disain Media Sejarah " Merangkai Kalimat Berwarna " Memahami lingkungan kehidupan manusia
Prasejarah
4. Disain Media Sejarah " Permainan Simulasi" Kerajaan-kerajaan Hindu Budha di Indonesia
5. Disain Media Sejarah " Permainan Kwartet" Kerajaan-kerajaan Islam
6. Disain Media Sejarah " Permainan Ulanr tangga" Prasejarah
7. Disain Media PKn " Menyesuaikan Kartu dan Amplop" Prilaku yang Sesuia dengan nilai-nilai Pancasila
8. Disain Media PKn " Kwartet Otonomi daerah"
9. Disain Media PKn " Mencari Pasangan Otonomi Daerah"
10. Disain Media PKn " Ular tangga Konstitusi "
11. Disain Media PKn " Kelompok Berpasangan" Peraturan Perundang-undangan
Mohon maaf untuk sementara disain Media ini tdk bisa di download karena masih digunakan untuk menulis lebih lanjut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar