RENCANA
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : SMP
Mata Pelajaran : Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan
Kelas / Semester : IX (Sembilan )
/ 1 (Satu)
Materi
Pokok : Kepatuhan
Terhadap Hukum
Sub
pokok bahasan : Arti Penting Hukum dalam Kehidupan
Bermasyarakat dan Bernegara
Alokasi Waktu : 1 X Pertemuan ( 3 Jam Pelajaran )
A.
Kompetensi Inti (KI)
1.
Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2.
Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin,
tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong),
santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3.
Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual,
dan procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
4.
Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret
(menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak(menulis,
membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari
di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori
B.
Kompetensi Dasar (KD)
1.1
Menghayati perilaku beriman dan bertaqwa kepada TuhanYME dan
berakhlak mulia dalam kehidupan di
lingkungan pergaulan antarbangsa
2.3 Menghargai hukum yang
berlaku dalam masyarakat sebagai wahana
perwujudan keadilan dan kedamaian
3.3 Memahami aturan hukum
yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakatdan bernegara
4.3 Menyaji hasil telaah
tentang aturan hukum yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat
dan bernegara
4.8 Menyaji bentuk-bentuk
partisipasi dan tanggung jawab kewarganegaran yang
mencerminkan komitmen
terhadap keutuhan nasional
C. Indikator
1.1.1 Menunjukkan sikap
beriman dan bertaqwa dalam pembelajaran kepatuhan terhadap
hukum;
1.1.2 Menunjukkan sikap
bersyukur dalam pembelajaran kepatuhan terhadap hukum;
2.3.1 Menunjukkan sikap
jujur dalam pembelajaran kepatuhan terhadap hukum
2.3.2 Menunjukkan sikap
tanggung jawab dalam pembelajaran kepatuhan terhadap hukum
2.3.3 Menunjukkan sikap
percaya diri dalam pembelajaran kepatuhan terhadap hukum
3.3.2 Mendeskripsikan
Indonesia sebagai negara hukum
4.3.1 Menyusun laporan
hasil telaah tentang aturan hukum yang berlakudalam kehidupan
bermasyarakat dan bernegara
4.3.2 Menyaji hasil telaah
tentang aturan hukum yang berlaku dalam kehidupan
bermasyarakat dan bernegara
4.8.3 Menyajikan praktik
kewarganegaraan dalam mewujudkan peraturan hokum
D. Materi Pembelajaran :
a) hukum yang berlaku dalam
kehidupan bermasyarakat dan bernegara
E.Kegiatan Pembelajaran
Langkah Pembelajaran
|
Sintak Model Pembelajaran
|
Deskripsi
|
Alokasi Waktu
|
Kegiatan Pendahuluan
|
a. Stimulation
(stimulasi/pemberian rangsangan)
b. Problem statement (pernyataan/
identifikasi masalah)
c. Data
collection (Pengumpulan Data)
e. Verification (Pembuktian]
f.Generalization
(menarik kesimpulan/generalisasi)
|
Kegiatan Pendahuluan
a.
Menyiapkan peserta didik secara fisik dan psikis untuk mengikuti
pembelajaran
b.
Menanyakan kehadiran peserta didik,
c.
Melakukan apersepsi dengan tanya-jawab
mengenai penggolongan hukum.
a.
Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan
dicapai.
b.
Guru membimbing peserta didik melalui
tanya-jawab tentang manfaat proses pembelajaran.
d.
Guru menjelaskan materi ajar dan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan peserta didik.
e.
Guru menjelaskan teknik dan bentuk penilaian pembelajaran yang akan dilakukan.
kegiatan
Pembelajaran
-
Mengamati :
a. Peserta
didik dibentuk menjadi beberapa kelompok, tiap kelompok beranggotakan 3-5
orang.
b. Peserta didik diminta untuk mengamati Gambar
c. Guru mengamati dan mencatat
berbagai hal yang ditemukan siswa dan memberikan dorongan pada siswa untuk menemukan apa
maksud dari gambar diatas.
-Menanya :
a. Setelah mengamati gambar atau tayangan yang
disampaikan oleh guru, peserta didik dalam kelompok dibimbing oleh guru untuk
menyusun pertanyaan sesuai dengan tujuan pembelajaran yaitu hukum yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
b. Guru memberikan motivasi dan penghargaan bagi kelompok yang
menyusun pertanyaan terbanyak dan sesuai dengan tujuan pembelajaran yaitu hukum yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
.
c. Guru mengamati keterampilan peserta didik, baik secara perorangan
maupun kelompok dalam menyusun pertanyaan. pertanyaan.
Mengumpulkan informasi/mencoba:
a. Untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan
yang sudah disusun, peserta didik diminta untuk membaca uraian materi di buku
PPKn Kelas IX Bab 3 bagian B, tentang fungsi hukum bagi
masyarakat dan negara
b. Peserta didik secara kelompok juga mencari informasi sesuai Tugas
Mandiri di
buku siswa yang dimiliki oleh siswa atau bisa pinjam literatur lain di
perpustakaan
-
Menalar/mengasosiasi :
a. Peserta didik mendiskusikan hubungan atas berbagai informasi yang
sudah diperoleh sebelumnya, seperti mengapa dalam kehidupan kita sering
terjadi pelanggaran hukum?
b.Peserta didik secara
kelompok
menyimpulkan tentang fungsi hukum bagi
masyarakat dan negara
-
Mengomunikasikan :
a. Peserta didik mengerjakan Tugas pada lembar 2
b. Peserta didik mempresentasikan hasil diskusinya di depan kelas
secara bergiliran
c. Guru memberikan konfirmasi terhadap jawaban peserta didik dalam diskusi, dengan
meluruskan jawaban yang kurang tepat dan memberikan penghargaan bila jawaban benar dengan pujian atau tepuk tangan
bersama.
|
|
Kegiatan Inti **)
|
|
||
Kegiatan Penutup
|
Kegiatan Penutup
a.
Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran melalui
tanya-jawab secara klasikal.
b.
Bersama-sama melakukan refleksi atas manfaat pembelajaran yang telah
dilakukan dan menentukan tindakan
yang akan dilakuka berkaitan dengan
materi penggolongan hukum.
Guru meminta peserta didik menjawab pertanyaan
berikut.
Berikan beberapa contoh fungsi hukum bagi
masyarkat dan negara dalam kehidupan sehari-hari. Sebtkan minimal 5 contoh
fungsi hukum
c. Guru memberikan umpan balik atas pembelajaran dan hasil
laporan individu.
d. Guru menjelaskan rencana kegiatan pertemuan
berikutnya dan menugaskan
peserta
didik untuk mempelajari buku PPKn Kelas IX Bab 3 bagian C
|
|
E.
Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1.
Teknik Penilaian
1.
Sikap
Spiritual
1. Teknik
Penilaian : Observasi (oleh Guru)
2. Bentuk
Instrumen : Lembar Observasi (Lampiran 1)
3. Kisi-kisi :
NO
|
Nama
|
SIKAP
/NILAI
|
||
Perilaku
beriman
|
Perilaku
bertaqwa
|
Menunjukkan
rasa syukur
|
||
1
|
|
|
|
|
2
|
|
|
|
|
3
|
|
|
|
|
2.
Sikap
Sosial
1. Teknik
Penilaian : Penilaian diri
2. Bentuk
Instrumen : Lembar Observasi (Lampiran 2, 3 dan 4)
3. Kisi-kisi :
NO
|
Nama
|
SIKAP
/NILAI
|
||
Kedisiplinan
|
Toleransi
|
Jurnal
|
||
1
|
|
|
|
|
2
|
|
|
|
|
3
|
|
|
|
|
3.
Pengetahuan
1. Teknik
penilaian : Tes Tulis
2. Bentuk
Instrumen : Uraian
3. Kisi-kisi :
NO
|
INDIKATOR
|
BUTIR
INSTRUMEN
|
1
|
Siswa dapat menyebutkan
minimal 5 contoh fungsi hukum dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
|
Sebutkan minimal 5 contoh fungsi hukum dalam kehidupan
bermasyarakat dan bernegara
|
Kunci Jawaban :
1. Lihatlah negara-negara yang tengah dilanda perang. Perang merupakan salah satu kondisi di mana kepastian
hukum telah hancur pada tingkat yang paling rendah. Semua orang dapat bertindak
sesuka hatinya, berlaku hukum rimba. Siapa yang kuat akan menguasai yang lemah.
2. Dengan adanya hukum, orang tidak akan sesuka hati melanggar hak
orang lain.
3. Masyarakat akan tertib dan teratur apabila terdapat hukum
dalam masyarakat yang ditaati oleh warganya. Akan sulit dibayangkan, masyarakat
tanpa hukum maka yang terjadi adalah ketidaktertiban dan kehancuran
4.
Keterampilan
1. Teknik
Penilaian : Observasi
2. Bentuk
Instrumen : Lembar Observasi
3. Kisi-kisi :
NO
|
Nama
|
KETERAMPILAN
|
|
Presentas
|
Display
|
||
1
|
|
|
|
2
|
|
|
|
3
|
|
|
|
F.
MEDIA PEMBELAJARAN
1.
Media
Ø Lembar Kerja 1 sampai
5
2.
Alat
dan Bahan
Ø LCD
Ø Media Informasi /
Mading
Ø Kertas HVS warna
1.
Sumber Belajar
Ø Buku siswa Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan / Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.-- .
Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2015.
Mengetahui, Malang,
27 Juli 2016
Kepala SMPN 22 Malang Guru
PKn Kelas VIII,
Anny Yulistyowati .S.Pd. MM Drs.
Sumarno
NIP. 19620713 198112 2 001 NIP.19660308
200501 1 006
Lampiran 1
LEMBAR
KERJA SISWA
1. Amati
gambar dibawah ini [ LEMBAR 1]
2. Dari gambar
diatas peristiwa apa yang dapat kamu sampaikan ?
...............................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
3. Dari
peristiwa tersebut buat minimal 2 pertanyaan bila dikaitkan dengan fungsi hukum
bagi masyarakat.
1)
..................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
2)
..................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
4. Dari hasil
diskusi dengan teman mu, kesimpulan apa yang dapat kamu tangkap berkaitan
dengan fungsi hukum bagi masyarakat. [ LEMBAR 2 ]
...............................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
5.
Presentasikan
hasil diskusi kelompokmu didepan kelas
6. Evaluasi [LEMBAR 3]
Berikan
beberapa contoh fungsi hukum bagi masyarkat dan negara dalam kehidupan
sehari-hari. Sebtkan minimal 5 contoh fungsi hukum
......................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
.......................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................
Tidak ada komentar:
Posting Komentar