KARTU DAN AMPLOP Prilaku yang sesuai dengan nilai-nilai
Pancasila
PEMERINTAH
KOTA MALANG DINAS
PENDIDIKAN SMP NEGERI 22 (PUBLIC
JUNIOR HIGH SCHOOL 22) Jl. Eltari Villa Gunung Buring Telp. (0341)-717905 Malang 65138 e-mail : smp22-mlg.sch.id 2014 Oleh: Drs. Sumarno NIP.196603082005011006
LEMBAR PENGESAHAN
Alat Peraga berjudul
“KARTU DAN AMPLOP ” yang dibuat oleh:
Drs.
Sumarno.
disyahkan pada tanggal 8 Maret 2014 oleh Kepala SMP Negeri 22 Malang.
Kepala SMP Negeri 22 Malang,
Anny
Yulistyowati, S.Pd., M.M. NIP 19620713
198112 2 001
ii
LEMBAR PERNYATAAN
Yang bertanda tangan
di bawah ini, pembuat Alat Peraga berjudul
“Kartu dan Amplop ”
MENYATAKAN bahwa alat
peraga ini benar-benar asli hasil karya dari :
Drs.
Sumarno
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan
rasa tanggung jawab.
Malang, 8 Maret 2014
Pembuat
Dsr. SUMARNO.
NIP 196603082005011006
iii
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah swt bahwa
kami dapat menyelesaikan Laporan Pembuatan Media
Pembelajaran berjudul “Kartu dan Amplop”. Berawal dari keinginan saya sebagai
seorang guru IPS yang berusaha untuk memberikan kesan yang mendalam pada siswa
sehingga siswa akan sellu mengingatnya dan sekaligus memberikan kemudahan bagi
siswa untuk menampilkan sikap positif Pancasila dalam kehidupan di sekolah,
keluarga dan masyarakat maka dibuatlah alat peraga ini sebagai media
yang memudahkan siswa dalam mengenal dan menghafal. Diharapkan dengan penggunaan
media belajar KARTU DAN AMPLOP ini siswa
dapat memahami kehidupan masyarakat pra sejarah di Indonesia.
Sehubungan dengan hal ini, kami menyampaikan terima kasih
kepada:
1. Kepala
SMP Negeri 22 Malang, Ibu Anny Yulistyowati, S.Pd, M.M., yang memberikan dukungan penuh terhadap pembuatan media ini.
2. Seluruh siswa yang telah mengikuti dan
mendapatkan materi pelajaran pada kompetensi dasar Menjalsakna kehidupan pada
masa pra sejarah di Indonesia
Semoga yang dihasilkan akan bermanfaat untuk lembaga dan
siswa-siswi SMPN 22 Malang serta dijadikan sebagai amalan yang sholih.
Malang, 14 Agustus 2013
iv
DAFTAR ISI
Halaman Judul .......................................................................................... i
Halaman Pengesahan
............................................................................... ii
Halaman Pernyataan
................................................................................ iii
Kata Pengantar
......................................................................................... iv
Daftar Isi
................................................................................................... v
1.
Nama Alat Peraga
......................................................................... 1
2.
Tujuan Pembelajaran .................................................................... 1
3.
Materi
Pembelajaran .................................................................... 1
4.
Bentuk
media yang digunakan .................................................... 2
5.
Pesan
yang terkandung ................................................................. 2
6.
Rancangan
pembuatan media ....................................................... 2
7.
Kronologi
penggunaan media …………………………………… 3
8.
Kunci
Jawaban ………………………………………………… . 4
9.
Lampiran
1 ……………………………………………………… 6
10.
Lampiran
2 ……………………………………………………… 9
11.
Lampiran
3 ……………………………………………………… 11
v
1.
Nama
Alat peraga
Mata
Pelajaran :
Pendidikan Kewarganegaraan
Kelas/Semester : VIII/1
Standar
Kompetensi : 1.Menampilkan Perilaku yang sesuai dengan
Nilai-nilai Pancasila
Kompetensi
Dasar : 1.4 .
Menampilkan sikap positif terhadap Pancasila
dalam kehidupan
bermasyarakat
Indikator :
·
Menampilkan
sikap positif terhadap Pancasila dalam kehidupan pribadi dan keluarga
·
Menampilkan
sikap positif terhadap Pancasila dalam kehidupan lingkungan sekolah
·
Menampilkan
sikap positif terhadap Pancasila dalam kehidupan masyarakat
AlokasiWaktu : 2 x 40”
Nama Media : Kelompok Berpasangan
A.
Tujuan
Pembelajaran
Setelah proses pembelajaran siswa dapat
·
Memberikan contoh
sikap positif terhadap Pancasila dalam kehidupan pribadi dan keluarga
·
Memberikan contoh sikap positif terhadap Pancasila dalam
kehidupan kehidupan
lingkungan sekolah
·
Memberikan contoh sikap positif terhadap Pancasila dalam
kehidupan masyarakat
B. Materi
Pembelajaran
·
Contoh sikap positif terhadap Pancasila dalam
kehidupan pribadi dan keluarga
1.
Menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan keluarga
2.
Saling mencintai sesama anggota keluarga
3.
Menolak semua pengaruh idiologi /faham yang bertentangan
dengan Pancasila
4.
Percaya dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa
5.
Berusaha mempelajari dan menghayati nilai-nilai Pancasila
6.
Bertekad selalu mematuhi peraturan keluarga
7.
Bertekad untuk selalu menghormati semua anggota keluarga
·
Contoh
sikap positif terhadap Pancasila dalam kehidupan lingkungan sekolah
1. Dapat menerima pendapat siswa lain yang
berbeda dengan dirinya
2. Saling Menghormati hak-hak siswa lain
3. Selalu menghindarkan diri dari
perkelahian
4. Mengakui persamaan derajat, hal dan
kewajiban diantara sesama teman
5. Semua warga sekolah wajib menjaga
persatuan dan kesatuan
6. Seorang guru tidak boleh melakukan
kekerasan pada siswa
7. Semua warga sekolah wajib menghormati
agama /kepercayaan teman/orang lain
·
Contoh
sikap positif terhadap Pancasila dalam kehidupan kehidupan masyarakat
1. Memperhatikan hak-hak orang lain
2. Mementingkan persatuan
3. Menjunjung tinggi demokrasi, dan
memperhatikan keadilan sosial bagi semua anggota masyarakat
4. Mengakui persamaan derajat, hak dan
kewajiban diantara sesama warga masyarakat
5. Menjaga keamanan dan ketertiban serta
persatuan dan kesatuan
6. Saling mencintai sesama warga masyarakat
7. Menolak idiologi yang bertentangan
dengan Pancasila
C.
Bentuk Media Yang Digunakan :
Menyesuaikan Kartu
dengan Amplop (Kartu
Berpasangan)
D. Pesan Yang Terkandung Dalam Media
Dengan belajar menggunakan Media Menyesuaikan
Kartu dan Amplop maka diharapkan siswa dapat mengamalkan nilai-nilai postif
Pancasila dalam lingkungan sekolah, lingkungan keluarga dan di lingkungan
masyarakat.
E. Rancangan Pembuatan Media
1.
Menyediakan 3 amplop dimana masing-masing
amplop bertuliskan
1)
sikap
positif terhadap Pancasila dalam kehidupan pribadi dan keluarga
2)
sikap
positif terhadap Pancasila dalam kehidupan lingkungan sekolah
3)
sikap
positif terhadap Pancasila dalam kehidupan kehidupan masyarakat
2.
Membuat Kartu sejumlah 18 untuk masing-masing kelompok ( kelas dibagi
menjadi 5 kelompok )
3. Masing-masing kartu bertuliskan :
1)
Menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan keluarga
2)
Saling mencintai sesama anggota keluarga
3)
Percaya dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa
4)
Berusaha mempelajari dan menghayati nilai-nilai Pancasila
5)
Bertekad selalu mematuhi peraturan keluarga
6)
Bertekad untuk selalu menghormati semua anggota keluarga
7)
Memperhatikan
hak-hak orang lain
8)
Mementingkan
persatuan
9)
Menjunjung
tinggi demokrasi, dan memperhatikan keadilan sosial bagi semua anggota
masyarakat
10) Mengakui persamaan derajat, hak dan
kewajiban diantara sesama warga masyarakat
11) Menjaga keamanan dan ketertiban serta
persatuan dan kesatuan
12) Saling mencintai sesama warga masyarakat
13) Dapat menerima pendapat siswa lain yang
berbeda dengan dirinya
14) Saling Menghormati hak-hak siswa lain
15) Selalu menghindarkan diri dari
perkelahian
16) Mengakui persamaan derajat, hal dan
kewajiban diantara sesama teman
17) Seorang guru tidak boleh melakukan
kekerasan pada siswa
18) Semua warga sekolah wajib menghormati
agama /kepercayaan teman/orang lain
19) Semua warga sekolah wajib menjaga
persatuan dan kesatuan
20) Menolak idiologi yang bertentangan
dengan Pancasila
21) Menolak
semua pengaruh idiologi /faham yang bertentangan dengan Pancasil
Bahan yang diperlukan
ü
Karton
ü
Gunting
ü
Lem
F.
Kronologi Penggunaan Media
1)
Kelas
dibagi menjadi 5 kelompok jumlah masing-masing kelompok disesuaikan dengan
jumlah rombongan berlajar
2)
Setiap
Kelompok mendapat 3 Amplop dan satu bendel Kartu
3)
Sebelum
dibagikan pada masing-masing anggota kelompok kartu dikocok terlebih dahulu.
4)
Kemudian
kartu dibagikan pada masing-masing anggota sampai habis secara tertutup.
5)
Kemudian
kartu dibuka bersama-sama dengan kelompok yang lain.
6)
Masing-masing
anggota kelompok tidak boleh menunjukkan kartu pada teman yang lain.
7)
Masig-masing
anggota memasukkan kartu kedalam amplop yang sesuai antara pesan yang ada di
kartu dengan pesan yan ada di amplop.
8)
Setiap
kelompok yang selesai ditulis kecepatannya dan dihargai nilai.
9) Setelah selesai seluruh kelompok
kemudian dinilai oleh kelompok lain dengan
cara silang, nilai diberikan pada guru.
Kemudian masing-masing kelompok memberikan alasan score yang diperolehnya dan
letak kesalahannya dengan ditanggapioleh kelompok lain. Guru memberikan nilai
akhir pada masing-masing kelompok setelah mendengar alasan masing-masing
kelompok.
Lampiran. 1
BENTUK
KARTU BERPASANGAN
Menjaga
keamanan dan ketertiban lingkungan keluarga |
Saling mencintai sesama anggota keluarga |
Percaya dan
taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa |
Berusaha
mempelajari, menghayati dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila |
Bertekad
selalu mematuhi peraturan keluarga |
Bertekad untuk
selalu menghormati semua anggota keluarga |
Memperhatikan
hak-hak orang lain |
Mementingkan
persatuan dan kesatuan |
Menjunjung
tinggi demokrasi, dan memperhatikan keadilan sosial bagi semua anggota
masyarakat |
Mengakui
persamaan derajat, hak dan kewajiban diantara sesama warga |
Menjaga
keamanan dan ketertiban serta persatuan dan kesatuan |
Saling
mencintai sesama warga masyarakat |
Dapat menerima pendapat
siswa lain yang berbeda dengan dirinya |
Saling Menghormati
hak-hak siswa lain |
Selalu menghindarkan
diri dari perkelahian |
Mengakui persamaan
derajat, hal dan kewajiban diantara sesama teman |
Seorang guru tidak boleh
melakukan kekerasan pada siswa |
Semua warga sekolah
wajib menghormati agama /kepercayaan teman/orang lain |
Semua warga sekolah
wajib menjaga persatuan dan kesatuan |
Menolak
idiologi yang bertentangan
dengan Pancasila |
Menolak semua pengaruh idiologi /faham yang
bertentangan dengan Pancasil |
|
Lampiran 2
Kotak 1
|
|
|
|
|
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan pribadi dan keluarga |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan lingkungan
sekolah |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan kehidupan masyarakat |
Kotak 2
|
|
|
|
|
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan pribadi dan keluarga |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan lingkungan
sekolah |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan kehidupan masyarakat |
Kotak 3
|
|
|
|
|
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan pribadi dan keluarga |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan lingkungan
sekolah |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan kehidupan masyarakat |
Kotak 4
|
|
|
|
|
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan pribadi dan keluarga |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan lingkungan
sekolah |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan kehidupan masyarakat |
|
|
|
|
|
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan pribadi dan keluarga |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan lingkungan
sekolah |
sikap positif
terhadap Pancasila dalam kehidupan kehidupan masyarakat |
Kotak 5
Lampiran 3
Tidak ada komentar:
Posting Komentar